Archimedes dari Syracusa (287 SM - 212 SM)Ia belajar di kota Alexandria, Mesir. Pada waktu itu yang menjadi raja di Sirakusa adalah Hieron II, sahabat Archimedes. Archimedes sendiri adalah seorang matematikawan, astronom, filsuf, fisikawan, dan insinyur berbangsa Yunani. Ia dibunuh oleh seorang prajurit Romawi pada penjarahan kota Syracusa, meskipun...
Saturday, February 20, 2021
Wednesday, February 10, 2021
Pengimbasan Program Guru Belajar Bagi Guru-Guru SMPN 28 Makassar di Pulau Barrang Lompo
Kegiatan pengimbasan program Guru Belajar bagi guru-guru SMP Negeri 28 Makassar yang terletak di Pulau Barrang Lompo, salah satu pulau kecil di wilayah perairan kota Makassar. Jauh dari hiruk pikuk perkotaan tidak membuat mereka berpangku tangan dan apalagi acuh terhadap perkembangan. Mereka sangat antusias untuk senantiasa belajar dan berpacu agar...